Rabu, 14 Februari 2018

Baiti Jannati, Rumahku adalah Surgaku

Rumah adalah salah satu nikmat terbesar yg Allah subhanahu wa ta'ala berikan kepada saya dan keluarga. Tidak terlalu besar dan tidak terlalu kecil. Bisa berlindung dari panas, dan tidak tersentuh oleh air hujan. Rasa damai ada di dalamnya walo sering diiringi dengan riuh rendah suara penghuniπŸ˜†
Baiti jannati, rumahku adalah surgaku. Terlepas dari segala kekurangan, dia adalah tempat ternyaman untuk pulang, untuk melepaskan segala penat setelah berurusan dengan 'dunia luar'.
Sedari muda dulu (ktauan udah uzur πŸ˜„), kalo jam sekolah atau kantor usai bawaannya mau cepet2 go home alias pulangggg ! Ga ada tempat terindah dan ter-wokeh di dunia selain Home🏑


Btw, hari ini kok postingannya jendela mulu yak ? πŸ˜…
Apa karena saya demen jadi orang dibalik layar atau ga suka menonjolkan diri ?
Auk ah, kek nya kebetulan aja. Wis, ora usah dibahas (yeyyy.... sapa pulak yg ngajak 😊)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar